Galliani Ingin Wasit Lebih Melindungi Balotelli
Editor Bolanet | 1 Oktober 2013 16:43
Attacante yang kini masih berumur 22 tahun ini bahkan menyebut bahwa karirnya bisa tamat di usia 28 jika ia terus-terusan mendapat perlakuan kasar dari bek lawan.
Menyikapi pernyataan tersebut, CEO AC Milan, Adriano Galliani menyuarakan dukungannya dan meminta agar wasit lebih melindungi Balotelli.
Balotelli adalah pemain penting. Ia tidak perlu mencoba lebih dewasa, saat ini ia telah matang. Ia hanya perlu sedikit memperbaiki perilakunya. puji pria 69 tahun tersebut.
Namun pada saat yang sama, ia juga butuh perlindungan, sama seperti pemain lain. Saya sering melihat ia dilanggar dengan tindakan yang harusnya layak diganjar kartu merah, namun wasit hanya menghukum lawannya dengan kartu kuning.
Balotelli sendiri saat ini tengah menjalani skorsing tiga laga akibat protes kerasnya kepada wasit usai laga melawan . Salah satu yang memicu tindakan tersebut adalah kerapnya wasit tidak memberikan pelanggaran saat ia dikasari oleh pemain lawan. [initial]
Baca Juga:
De Boer Sebut Balotelli Sama Bahayanya Dengan Messi
Balotelli: Shaarawy & Niang Lebih Ganteng Jika Potong Rambut Terima Kasih Balotelli Untuk Mancini Balotelli Tak Terkesan Kekuatan Napoli El Shaarawy Peringatkan Balotelli Agar Lebih Mengontrol Diri
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dilema Juventus: Biaya Pemecatan Igor Tudor dan Beban Finansial Klub
Liga Italia 21 Oktober 2025, 21:47 -
PSV Eindhoven vs Napoli: Kota Teknologi Bertemu Kota Seni di Liga Champions
Liga Champions 21 Oktober 2025, 16:25 -
Prediksi PSV Eindhoven vs Napoli 22 Oktober 2025
Liga Champions 20 Oktober 2025, 20:12
LATEST UPDATE
-
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47 -
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 22:31 -
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04