Galliani: Milan Terbaik Tahun Ini
Editor Bolanet | 30 November 2015 10:15
Dengan sistem baru 4-4-2, Milan melumat Sampdoria. Giacomo Bonaventura dan Luiz Adriano menyumbang masing-masing satu gol, sedangkan M'Baye Niang memborong dua. Menurut Galliani, itu adalah performa terbaik oleh Milan sepanjang tahun 2015.
Itu performa yang luar biasa, terbaik yang pernah saya saksikan di San Siro tahun ini, kata Galliani seperti dikutip Football Italia.
Niang bermain impresif melawan Sampdoria. Selain dua gol, salah satunya dari titik penalti, penyerang muda Prancis itu juga menyumbang satu assist.
Saya ingin secara khusus memuji Niang. Jangan lupa, dia baru berusia 20 tahun, imbuh Galliani.
Gol-gol ke gawang Sampdoria adalah gol-gol pertama Niang dengan seragam Milan di Serie A. Niang disambut standing ovation dari publik San Siro ketika digantikan Adriano pada menit 74. Dia pantas mendapatkannya. [initial]
Klik Juga:
- Hasil Pertandingan AC Milan vs Sampdoria: Skor 4-1
- Highlights Serie A: AC Milan 4-1 Sampdoria
- Standing Ovation Untuk Niang di San Siro
- Niang Ketagihan Menang
- Pujian Tinggi Sepenuh Hati Mihajlovic Buat Cerci
- Target Jangka Pendek Milan, Sikat Habis Sampai Natal
- Mihajlovic Ungkap Alasan Pemakaian 4-4-2
- Bonaventura: Harus Percaya Eropa
- Bonaventura Puas Dengan 4-4-2
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







