Gervinho Sudah Lama Ingin Bermain di Serie A
Editor Bolanet | 7 Agustus 2013 00:55
Gervinho telah bermimpi untuk bermain di Liga sejak tiga tahun silam. Pada musim panas 2010, direktur umum Roma menginginkan jasanya, dan mereka telah memberikan proposal resmi yang berujung penolakan dari kubu LOSC Lille, beber sang agen melalui Calciomercato.
Punggawa Timnas Pantai Gading itu kemungkinan besar bakal segera bergabung dengan AS Roma untuk musim 2013-14. Ia baru saja lolos tes medis. Namun, formalitas transfer belum sepenuhnya usai, dikarenakan masalah regulasi pemain asing di Serie A.
Pasalnya di hari ini (07/08/13), i Lupi baru saja merampungkan transfer dari . Otomatis pemain Brasil itu telah memenuhi jatah pemain asing bagi skuad Rudi Garcia.
Namun, pihak manajemen klub berniat kembali melepas Babu, dan memprioritaskan Gervinho untuk menempati jatah pemain asing. Kini Roma tengah bernegosiasi dengan FIGC guna merampungkan transfer eks itu secepat mungkin.[initial]
AS Roma Ajak Fans Pilih Desain Jersey Ketiga
Totti Mulai Frustasi Menunggu Kontrak Baru
Siap Lepas Bale, Tottenham Bidik Duo Roma
Strootman Bahagia Bermain Dengan Totti dan Pjanic (clcm/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59 -
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04