Gol & Assist Dua Digit, Insigne Pertama di Eropa
Editor Bolanet | 4 Februari 2016 10:29
Di Serie A musim ini, Insigne sudah mengemas 10 gol dan 10 assist dalam 22 penampilan bersama Napoli. Torehan dua digit untuk gol dan assist Insigne tersebut adalah yang pertama oleh seorang pemain di lima liga top Eropa musim ini.
Melawan Lazio, Napoli unggul melalui gol ke-23 Higuain di Serie A musim ini, yang tercipta pada menit 24. Di menit 27, meneruskan operan panjang Insigne, Callejon menegaskan kemenangan timnya. Inisgne mendapatkan assist-nya yang ke-10.
Insigne pun tercatat sebagai pemain pertama yang sanggup menorehkan dua digit gol sekaligus assist di lima liga top Eropa (Serie A, La Liga, Premier League, Bundesliga, Ligue 1) musim 2015/16. Dia juga lah salah satu kunci kesuksesan Napoli memuncaki klasemen sementara di kasta tertinggi Italia. [initial]
Klik Juga:
- Maaf Bianconeri, Napoli Masih Sakti
- Aksi Rasis Laziale Nodai Laga Lazio vs Napoli
- Highlights Serie A: Lazio 0-2 Napoli
- Highlights Serie A: Frosinone 1-0 Bologna
- Highlights Serie A: Verona 2-1 Atalanta
- Highlights Serie A: Fiorentina 2-1 Carpi
- Highlights Serie A: Sampdoria 2-2 Torino
- Highlights Serie A: Empoli 1-1 Udinese
- I Lupi Kini Bertaring Lagi
- Batistuta: Legenda Fiorentina, Mesin Gol Argentina, Pilar Scudetto Roma
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Terpuruk, Jalani Tren Tanpa Kemenangan Terpanjang Sejak 2009
Liga Italia 23 Oktober 2025, 20:41
-
Prediksi AC Milan vs Pisa 25 Oktober 2025
Liga Italia 23 Oktober 2025, 20:33
-
AC Milan Makin Perkasa, Tapi Allegri Siapkan Bala Bantuan Baru di Januari 2026
Liga Italia 23 Oktober 2025, 19:22
-
Fikayo Tomori Yakin Luka Modric Bisa Bawa AC Milan Juara Seperti Ibrahimovic
Liga Italia 23 Oktober 2025, 18:06
LATEST UPDATE
-
Klasemen Perolehan Medali Kejuaraan Dunia Gimnastik 2025
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025, 11:17
-
Kata Allegri, 95 Menit Kerja Keras Milan Bisa Hancur karena Satu Momen Ini, Apa Itu?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 11:14
-
Teken Kontrak Baru di Inter Miami, Berapa Gaji Lionel Messi?
Bola Dunia Lainnya 24 Oktober 2025, 10:48
-
5 Bek di Pusaran Persaingan MU: Dilema Manis untuk Ruben Amorim
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 10:40
-
Hasil FP1 MotoGP Malaysia 2025: Fermin Aldeguer dan Pecco Bagnaia Terdepan
Otomotif 24 Oktober 2025, 10:39
-
Transfer Joao Mario ke Juventus Berujung Kekecewaan?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 10:26
-
Link Live Streaming Pertandingan French Open 2025 di Vidio, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 24 Oktober 2025, 10:08
-
Jadwal Lengkap Pertandingan French Open 2025, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 24 Oktober 2025, 10:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56







