Gol Kandang Terbanyak, Dzeko Sejajar Messi
Gia Yuda Pradana | 23 Januari 2017 11:10
Bola.net - - AS Roma menang 1-0 menjamu di giornata 21 Serie A 2016/17, Senin (23/1). Gol tunggal Roma dicetak oleh Edin Dzeko pada menit 55. Itu adalah gol kandang ke-14 Dzeko di semua kompetisi musim ini.
Dari semua pemain di lima liga top Eropa musim 2016/17 sejauh ini, Dzeko adalah pencetak gol kandang terbanyak. Namun, Dzeko tidak sendirian. Dia sejajar dengan Lionel Messi, yang juga telah mencetak 14 gol kandang di semua kompetisi bersama .
Musim ini, Dzeko sudah mencetak 20 gol untuk Roma di semua kompetisi (14 Serie A, 5 Liga Europa, 1 Coppa Italia). Dari 20 gol tersebut, 14 di antaranya dicetak Dzeko dalam laga-laga kandang.
Sementara itu, Messi telah mencetak 28 gol untuk Barcelona (La Liga 15, Liga Champions 10, Copa del Rey 2, Supercopa 1). Dari 28 gol itu, 14 dicetak Messi di Camp Nou.
Dzeko musim ini benar-benar berbeda dibandingkan musim sebelumnya, musim pertama dia di Italia. Musim lalu, dia hanya sanggup mencetak total 10 gol dalam 39 penampilan untuk Roma di semua ajang.
Proses adaptasi Dzeko dengan persepakbolaan Italia telah tuntas. Kini, dia sudah bisa mengeluarkan semua kemampuan terbaiknya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






