Gratisan, Inter Segera Tampung Ever Banega
Editor Bolanet | 20 Mei 2016 16:45
Banega memang sudah sejak lama menjadi incaran Inter. Namun, peluang Inter untuk bisa mendapatkan Banega menguat pada bursa transfer yang akan datang. Kontrak Banega bersama Sevilla akan pungkas.
Kami telah melakukan langkah dengan sangat baik untuk bisa mendapatkan pemain seperti Ever Banega dengan status bebas transfer, buka Zanetti.
Zanetti juga tidak ragu meluncurkan pujian kepada Banega. Menurutnya, mantan pemain Valencia tersebut adalah pemain serba guna dan memiliki karakter yang dibutuhkan oleh Inter pada saat ini.
Dia bisa bermain sebagai gelandang serang, tapi juga bisa bermain pada posisi yang lebih ke dalam, dia pemain yang serba guna. Ever Banega adalah pemain yang sangat matang dan diperlukan Inter, tukasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Apakah Kylian Mbappe Sudah Jadi Pengganti Cristiano Ronaldo di Real Madrid?
Liga Spanyol 23 Oktober 2025, 22:59
-
Prediksi Napoli vs Inter Milan 25 Oktober 2025
Liga Italia 23 Oktober 2025, 22:55
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan MotoGP Malaysia 2025: Pedro Acosta Tercepat, Ungguli Johann Zarco
Otomotif 24 Oktober 2025, 15:42
-
Think Policy Terpilih dalam Program Bergengsi LSE 100x Impact Accelerator 2025/2026
News 24 Oktober 2025, 15:23
-
Hasil Latihan Moto2 Malaysia 2025: Manuel Gonzalez Tercepat, Asapi Jake Dixon
Otomotif 24 Oktober 2025, 14:34
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56













