Hasil Lengkap Semifinal Coppa Italia 2022/2023
Richard Andreas | 6 April 2023 05:55
Bola.net - Hasil lengkap babak semifinal Coppa Italia 2022-2023 per hari ini, Kamis 6 April 2023. Piala Liga Italia musim ini berlangsung cukup seru dan seimbang, melebihi prediksi.
Coppa Italia 2022-2023 telah memasuki babak semifinal. Artinya, ada empat tim yang bertarung untuk berebut dua tiket ke panggung final bergengsi tersebut.
Coppa Italia selalu seru sebagai kompetisi pendamping Liga Italia. Di kompetisi ini, tim-tim papan atas Serie A harus bersiap menghadapi kejutan dari tim-tim Serie B atau bahkan Serie C.
Musim lalu, Inter Milan berhasil jadi juara Coppa Italia 2021-2022. Musim sebelumnya, Juventus yang berhasil mengangkat trofi Coppa Italia 2020-2021.
Terkini, Inter dan Juventus harus bertemu di babak semifinal. Kedua tim top itu baru saja bertarung di Allianz Stadium dalam duel leg pertama, laga berkesudahan imbang.
Berikut hasil lengkap semifinal Coppa Italia 2022-2023!
Hasil Juventus vs Inter Milan: Skor 1-1

Coppa Italia 2022/2023 babak semifinal leg pertama menghadirkan duel Juventus vs Inter Milan di Allianz Stadium, Rabu (5/4/2023) dini hari WIB. Laga ini berakhir imbang 1-1.
Dua gol di laga ini lahir di akhir babak kedua. Juventus lebih dahulu unggul berkat gol Juan Cuadrado. Inter menyamakan skor lewat eksekusi penalti Romelu Lukaku di penghujung laga.
Meski menang, Juventus tetap harus waspada. Pasalnya, mereka akan ganti melawat ke markas Inter Milan pada laga leg kedua akhir April mendatang.
Hasil lengkap semifinal Coppa Italia
Leg I
- Juventus 1-1 Inter Milan
(Juan Cuadrado 83'; Romelu Lukaku (P) 90+5') - Cremonese 0-2 Fiorentina
(Arthur Cabral 20', Nicolas Gonzalez (P) 75')
Jadwal lengkap semifinal Coppa Italia
Leg II
Kamis, 27 April 2023
20.00 WIB | Inter Milan vs Juventus
Jumat, 28 April 2023
02.00 WIB | Fiorentina vs Cremonese
Top Skor Coppa Italia
5 Gol - Walid Cheddira (Bari)
3 Gol - Matteo Brunori (Palermo), Davide Diaw (Modena), Albert Gudmundsson (Genoa), Luca Siligardi (Feralpisalo), David Strelec (Spezia), Mattia Valoti (Monza), Daniele Verde (Spezia).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
LATEST UPDATE
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






