Hernanes Berharap Dominasi Juventus di Italia Segera Berakhir
Editor Bolanet | 26 Agustus 2015 14:33
Bianconeri selalu keluar sebagai juara Serie A dalam empat tahun terakhir ini. Bahkan di musim lalu mereka tampil gemilang dengan meraih Scudetto, Coppa Italia dan melangkah ke final Liga Champions.
Namun di musim ini kekuatan pasukan Massimiliano Allegri sedikit tergerus menyusul hengkangnya pemain kunci seperti Carlos Tevez, Andrea Pirlo dan Arturo Vidal. Hal tersebut berimbas pada penampilan Juventus yang harus menelan kekalahan dalam pertandingan perdana Serie A dari Udinese. Hernanes yakin bahwa era keruntuhan Juventus sudah dimulai.
Juventus adalah tim dengan pondasi yang solid. Mereka adalah juara Italia selama empat tahun dan telah mencapai final Liga Champions melawan Barcelona, kata Hernanes kepada ESPN.
Harapan saya adalah cepat atau lambat sebagai akan datang waktu siklus kemenangan mereka berakhir karena sulit untuk mempertahankan performa seperti itu.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






