Highlights Serie A: Fiorentina 2 - 0 AC Milan
Editor Bolanet | 24 Agustus 2015 07:16
Milan harus bermain dengan sepuluh pemain sejak menit 36, itulah awal petaka bagi tim tamu. Marcos Alonso yang diberi hadiah tendangan bebas sukses menjebol gawang Diego Lopez. Lalu, pada 56 Josip Ilicic menggandakan keunggulan Fiorentina melalui titik putih kotak penalti.
Meskipun Milan tampil dengan pemain baru yang direkrut pada bursa transfer musim panas ini, tak bisa berbuat banyak. Agresi Carlos Bacca sering kali hanya kandas di barisan pertahanan pasukan Paulo Sousa.
LIhat highlights pertandingan Fiorentina vs AC Milan pada video berikut inI:
Statistik Fiorentina vs AC Milan
Penguasaan Bola 59 % - 41 %
Tendangan (on target) 8 - 0
Pelanggaran 18 - 16
Offside 1 - 4
Kartu Kuning 3- 5
Kartu Merah 0 - 1
Susunan Pemain Kedua Tim
Fiorentina (3-4-2-1): Tatarusanu; Roncaglia (Davide AStori 59'), Rodriguez, Tomovic; Gilberto, Borja Valero, Badelj, Alonso; Bernardeschi (Matias Fernandez (81'), Ilicic (Mario Suarez 67'); Kalinic.
Milan (4-3-1-2): Diego Lopez; De Sciglio, Ely, Romagnoli, Antonelli; Bertolacci (Nocerino 70'), De Jong, Bonaventura; Honda (Cristian Zapata 39'); Bacca (Cerci 78'), Luiz Adriano. (you/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
-
Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:39
-
Niclas Fullkrug: Gol Debut, Assist Mimpi, dan Pengakuan 100 Persen Bahagia di Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:29
-
Fullkrug Cuma Butuh 3 Menit untuk jadi Pahlawan Milan, Pujian Allegri pun Datang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:18
-
AC Milan Masih Malu-malu Bicara Scudetto
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:14
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




