Higuain dan Juventus Sudah Sepakat Sejak Dua Pekan Lalu?
Heri | 25 Juli 2016 01:35
Bola.net - - secara mengejutkan dikabarkan telah berhasil mencapai kesepakatan dengan Gonzalo Higuain. Meski Napoli masih belum banyak bicara, namun Higuain bahkan sudah lolos tes medis rahasia yang dilakukan di Madrid.
menolak melakukan negosiasi dan Juve pun merespon sikap itu dengan tegas. Juve bersedia membayar nilai buyout sang penyerang dan kini Napoli mulai bingung mencari pengganti untuk mengisi lini depan mereka.
Menurut Ansa, Juventus sudah memulai pembicaraan dengan Higuain sejak Juni lalu. Saat itu Higuain sedang berlibur di Ibiza. Higuain awalnya menolak tawaran dari Juve.
Higuain kemudian menerima tawaran kontrak bernilai 7,5 juta berdurasi empat musim. Ansa mengungkapkan bahwa kesepakatan ini dicapai pada 13 Juli lalu di kota Madrid.
Juve sendiri sepertinya harus membayar 90 juta euro untuk penyerang timnas Argentina itu. Menurut laporan media Italia, Juve bisa membayar harga itu dua kali.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Abaikan Chiesa, Alihkan Fokus ke Maldini, Ini Alasannya
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:49
-
Juventus Petakan 2 Alternatif Mateta, Termasuk Striker Manchester United
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:43
-
Dominasi 78 Persen Tapi Kalah, Juventus Ukir Sejarah Paling Memalukan di Serie A
Liga Italia 18 Januari 2026, 06:40
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







