Icardi Akhirnya Brace Lagi di San Siro
Editor Bolanet | 27 Oktober 2016 10:51
Icardi akhirnya mengukir doppietta / brace (dua gol dalam satu laga) Serie A lagi di San Siro / Giuseppe Meazza. Terakhir kali dia melakukannya (brace di San Siro) adalah ketika Inter menang 4-3 menjamu pada 31 Mei 2015 silam.
Sejak itu, Icardi sejatinya tiga kali mengukir brace di Serie A. Namun, ketiga brace itu semuanya tercipta dalam laga-laga tandang (vs Udinese, Desember 2015; vs Pescara, September 2016; vs Empoli, September 2016).
Dengan brace ke gawang Torino, berarti Icardi juga sukses mengakhiri paceklik gol dalam enam laga sebelumnya di semua ajang. Bagi Inter, yang selalu kalah dalam tiga laga terakhirnya di Serie A, ini bisa dibilang merupakan sebuah kemenangan yang cukup melegakan.
Kelegaan itu terkait nasib pelatih Frank de Boer, yang sebelumnya dibayang-bayangi isu pemecatan. [initial]
Klik Juga:
- Hasil Pertandingan Inter Milan vs Torino: Skor 2-1
- Highlights Serie A: Inter Milan 2-1 Torino
- Mihajlovic: Torino Beri Hadiah Kemenangan ke Inter Milan
- Inter Akhiri Tren Kekalahan, Frank de Boer Senang
- Kalahkan Torino, De Boer Akui Situasinya di Inter Sedikit Stabil
- Highlights Serie A: Chievo 1-1 Bologna
- Highlights Serie A: Pescara 0-1 Atalanta
- Highlights Serie A: Napoli 2-0 Empoli
- Highlights Serie A: Fiorentina 1-1 Crotone
- Highlights Serie A: Lazio 4-1 Cagliari
- Gol + Assist ke-8 Pjanic di Serie A
- Senapan Mesin Roma
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




