Incar Mattia Perin, Inter Milan Siap Lepas Handanovic
Editor Bolanet | 8 Mei 2016 18:25
Handanovic memang sedang menjadi incaran banyak klub. Selain Manchester United sebagai peminat lama, Chelsea yang akan dilatih Antonio Conte juga sedang memantau situasi kiper berusia 31 tahun ini. Handanovic akan dijadikan pengganti Thibaut Courtois.
Inter sendiri tergoda melepas Handanovic demi mendapatkan dana segar untuk mencari pemain baru.
Untuk menggantikan posisi Handanovic, pelatih Roberto Mancini sudah menyiapkan beberapa pemain dengan harga yang lebih murah. Meski begitu, ia tetap mencari pemain dengan kualitas yang sepadan dan usia yang lebih muda.
Nah, target kemudian diarahkan pada sosok Mattia Perin dari Genoa dan Marco Sportiello dari Atalanta. Kedua kiper ini masih berusia 23 tahun dan bisa didapatkan Inter dengan harga yang terjangkau.
Dikutip dari Gazzetta dello Sport, Inter lebih tertarik dengan sosok Perin. Pasalnya sang pemain sudah memiliki pengalaman yang lebih baik dari Sportiello. Namun, Perrin saat ini masih cedera dan diperkirakan akan absen hingga awal musim 2016-17 mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Union SG vs Inter Milan 22 Oktober 2025
Liga Champions 20 Oktober 2025, 18:46 -
Dua Gol Leao Bikin Milan Melesat, Modric Punya Harapan Khusus untuk Sang Bintang
Liga Italia 20 Oktober 2025, 16:52 -
Leao Bersinar, Modric Tersenyum: Hubungan Baru yang Bikin AC Milan Makin Menakutkan
Liga Italia 20 Oktober 2025, 16:19 -
4 Gol, 4 Assist: Nico Paz Sedang Memasak di Serie A!
Liga Italia 20 Oktober 2025, 12:34 -
Allegri si 'Tukang Rem' Euforia
Liga Italia 20 Oktober 2025, 10:00
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Oktober 2025, 05:59 -
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59 -
Hasil Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Tim Tamu Bantai Tuan Rumah Tanpa Ampun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:35
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04