Ingat Juventus, Mazzarri Tak Bisa Tenang di Derby
Editor Bolanet | 23 Desember 2013 09:35
Inter menaklukkan sang rival sekota AC Milan 1-0 berkat late goal Rodrigo Palacio di menit 86, Senin (23/12). Lalu, apa hubungannya dengan partai kontra La Vecchia Signora?
Kilas balik sejenak ke giornata 3, di mana Inter menjamu Juventus. Saat itu, Inter memecah kebuntuan lewat gol Mauro Icardi pada menit 73. Namun, kemenangan musnah setelah hanya dua menit berselang Arturo Vidal menyamakan kedudukan. Pengalaman pahit itu ternyata belum hilang dari benak Mazzarri.
Saya senang setelah Palacio mencetak gol, tapi saya kemudian sedikit menahan diri. Pasalnya, situasinya sama seperti ketika melawan Juventus dan waktu itu kami gagal mendapat tiga angka, papar Mazzarri seperti dilansir Forza Italian Football.
Kami tak boleh kehilangan konsentrasi sedikit pun, imbuhnya.
Beda dengan laga kontra Juventus, kali ini Inter berhasil mempertahankan keunggulan mereka hingga wasit mengakhiri pertandingan.
Berkat kemenangan tersebut, Inter sekarang memiliki 35 poin di peringkat lima klasemen sementara, tertinggal dua dari Fiorentina dan lima dari Napoli, sedangkan Milan terlempar ke posisi 13 dengan 19 angka. [initial]
Seputar Derby Kota Milan:
- Allegri Curigai Kepemimpinan Wasit Derby
- Allegri: Milan Bermain Lebih Baik Sebelum Kelelahan
- Kalah, Boban Tuding Milan Main-Main
- 'Demi Kebaikan Milan, Seedorf Tak Boleh Jadi Pelatih'
- 'Saponara dan Kaka Tak Berguna di Derby'
- Boban: Milan Tak Layak Finish Tiga Besar
- Thohir: 5 Menit Terakhir Derby, Saya Berdoa
- Tunduk di Derby, Balotelli Berkicau Sindir Wasit
- Palacio: Gol Yang Tidak Terlupakan Dalam Karir Saya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






