Ini Alasan Juventus Beli Pemain-pemain Tua
Editor Bolanet | 27 Mei 2016 04:05
Belakangan Juve kerap dikabarkan ingin mendatangkan dua pemain senior Barcelona; Dani Alves dan Javier Mascherano. Marotta mengatakan bahwa Juve punya alasan kuat mengumpulkan para veteran.
Juve bukan cuma ingin mendatangkan pemain muda potensial, tapi juga pemain senior. Kehadiran pemain senior akan berguna untuk membagi pengalaman mereka kepada para pemain muda.
Tujuan kami adalah menciptakan campuran yang pas antara pemain muda dan pemain senior. Pemain berpengalaman akan bisa membantu di lapangan dan juga di ruang ganti. Mereka punya kelebihan dengan karier panjang dan bisa berbagi kepada para pemain muda, terang Marotta kepada Sky Sports Italia.
Selain Mascherano dan Alves, Juve juga sedang berusaha merampungkan transfer Domenico Berardi. Transfer Berardi akan relatif lebih mudah karena Juve dan Sassuolo sudah mencapai kesepakatan verbal. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Cagliari vs Juventus: Dominan Tanpa Gol, Juve Tumbang 0-1
Liga Italia 18 Januari 2026, 04:52
-
Live Streaming Cagliari vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 17 Januari 2026, 19:45
-
Benarkah Juventus Membutuhkan Federico Chiesa?
Liga Italia 17 Januari 2026, 15:54
-
Update Transfer Federico Chiesa: Benarkah Juventus Mundur Teratur?
Liga Italia 17 Januari 2026, 15:40
-
Juventus Tahan Laju Wacana Memulangkan Federico Chiesa
Liga Italia 17 Januari 2026, 04:53
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









