Inter Milan Hajar AC Milan dan Juara Supercoppa Italiana, Menang Piala Ciki, Segini Doang Juara Serie A?
Ari Prayoga | 19 Januari 2023 06:18
Bola.net - Supercoppa Italiana 2022 menghadirkan duel AC Milan vs Inter Milan. Laga yang berlangsung di King Fahd International Stadium, Kamis (19/1/2023) dini hari WIB ini berakhir dengan skor telak 0-3.
Tiga gol kemenangan Inter atas sang tetangga masing-masing diciptakan oleh Federico Dimarco dan Edin Dzeko di babak pertama serta Lautaro Martinez di babak kedua.
Berkat hasil ini, Inter pun sukses meraih trofi juara Supercoppa Italiana 2022, sekaligus mempertahankan gelar yang mereka raih tahun lalu.
Warganet di media sosial Twitter pun memberikan beragam reaksi terhadap hasil laga ini. Berikut beberapa di antaranya.
Ucapan selamat dari tifosi Milan untuk Inter
Inter juara Piala Ciki
Inzaghi spesialis Piala Ciki
Cuma Piala Ciki, tapi bisa ngalahin sang tetangga
Milan Scudetto cuma hoki?
Segini doang nih Milan?
The real Piala Ciki
Tifosi Milan mengakui kekalahan
Gak masalah piala apa pun, yang penting juara
Kok nangis sih? Kan cuma Piala Ciki
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool vs Marseille: Dominik Szoboszlai Cetak Gol Free Kick Cerdik
Liga Champions 22 Januari 2026, 07:39
-
Man of the Match Juventus vs Benfica: Khephren Thuram
Liga Champions 22 Januari 2026, 07:31
-
Man of the Match Bayern Munchen vs Union Saint-Gilloise: Harry Kane
Liga Champions 22 Januari 2026, 07:10
-
Man of the Match Marseille vs Liverpool: Alisson Becker
Liga Champions 22 Januari 2026, 07:04
-
Man of the Match Slavia Praha vs Barcelona: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Januari 2026, 06:57
-
Man of the Match Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo
Liga Champions 22 Januari 2026, 06:16
-
Hasil Atalanta vs Bilbao: Comeback Dramatis, Athletic Menang 3-2 di Bergamo
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:45
-
Hasil Newcastle vs PSV: The Magpies Tampil Perkasa Menang Tiga Gol Tanpa Balas
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:24
-
Hasil Slavia Praha vs Barcelona: Drama Enam Gol, Blaugrana Menang 4-2 di Praha
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:20
-
Hasil Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo Bawa The Blues Raih Kemenangan Tipis
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Hasil Bayern vs Union Saint-Gilloise: Harry Kane Jadi Pembeda di Allianz Arena
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




