Inter Milan Saingi Juventus Untuk Diamanti
Editor Bolanet | 26 April 2013 13:35
Salah satu punggawa Timnas tersebut sempat diberitakan bakal merapat ke Juventus Stadium pada musim depan. Selain itu kabarnya kedua pihak dari masing-masing klub telah melakukan pembicaraan intens pada beberapa pekan terakhir.
Namun, menurut football-italia, La Beneamata tak mau mengibarkan bendera putih untuk mendapatkan jasa Diamanti pada musim depan. Direktur klub, Marco Branca dikabarkan segera menemui pihak Bologna dan agen Diamanti guna negosiasi.
Meski telah berusia 28 tahun, Diamanti tak akan dilepas Rossoblu dengan harga murah. Dengan adanya kontrak hingga 2017 mendatang, Bologna berniat melepas sang pemain senilai €12 Juta Euro. (foti/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












