Inzaghi Segera Gantikan Allegri
Editor Bolanet | 13 Januari 2014 09:36
Milan takluk 3-4 oleh empat gol Domenico Berardi, Senin (13/1). Hasil itu membuat pasukan Allegri terpuruk di peringkat 11 klasemen sementara dengan 22 angka. Pihak klub diyakini sudah habis kesabaran.
Dilansir MilanNews.it, Milan segera memecat Allegri. Bakal ada meeting darurat di markas besar Milan pada Senin (13/1) pagi waktu setempat. Inzaghi, yang pernah berkostum Milan dan saat ini melatih tim primavera Rossoneri, sudah dihubungi agar hadir dalam meeting tersebut.
Besar kemungkinan, Inzaghi akan dipromosikan ke tim utama Milan untuk menangani Riccardo Montolivo dan kawan-kawan.
Pengumuman dari Milan diharapkan bakal dirilis dalam waktu dekat. [initial]
Kabar Terkini Tentang AC Milan:
- Review: Quattrick Berardi Runtuhkan Milan
- Highlights Serie A: Sassuolo 4-3 AC Milan
- Barbara: Tak Ada Toleransi, Revolusi Milan Harga Mati
- Allegri: Lupakan Serie A, Fokus Coppa Italia
- Allegri: Klasemen Milan Mengerikan!
- Allegri Tak Takut Dipecat Milan
- Berardi: Malam Yang Takkan Pernah Terlupakan
- Berardi vs Milan, Istimewa!
- Quatrick Berardi Untuk Orang-orang Spesial
- Usai Quatrick, Berardi Minta Jersey Kaka
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
-
Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:39
-
Niclas Fullkrug: Gol Debut, Assist Mimpi, dan Pengakuan 100 Persen Bahagia di Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:29
-
Fullkrug Cuma Butuh 3 Menit untuk jadi Pahlawan Milan, Pujian Allegri pun Datang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:18
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





