Joe Hart Sudah Belajar Cara Atasi Kritik
Rero Rivaldi | 25 Maret 2017 22:40
Bola.net - - Joe Hart mengaku ia sudah banyak belajar mengenai caranya mengatasi kritik terkait performanya di atas lapangan.
Pemain Manchester City yang tengah dipinjamkan ke Torino itu membuat dua blunder di bawah mistar ketika timnya bermain imbang 2-2 melawan Inter Milan pekan lalu. Namun hal ini tak jadi sorotan di Inggris, tidak seperti ketika ia masih bermain di City.
Namun sang penjaga gawang berkeras bahwa ia kini sudah banyak mendapat pelajaran mengenai bagaimana caranya menghadapi sorotan dari media.
Jika saya memikirkan semua pendapat orang, saya sendiri yang akan hancur. Ada pasang surut, naik turun. Sebagai kiper, bahkan di level amatir sekalipun, jika anda membiarkan performa anda mendikte seluruh hidup anda, anda akan bermasalah, tutur Hart di Daily Star.
Anda akan bisa terlalu percaya diri dan di hari berikutnya anda bahkan tidak akan ingin menatap siapapun. Saya tahu bagaimana saya bermain dan posisi saya, serta apa yang harus saya lakukan. Namun saya juga manusia dan kadang semua tak berjalan sempurna, walau saya bukannya tak berusaha keras.
Hart akan jadi kapten keempat Inggris dalam enam bulan, usai Wayne Rooney, Jordan Henderson, dan Gary Cahill, mendapatkan kehormatan tersebut.
Ada banyak cara berbeda untuk memimpin - tidak hanya sekedar menjadi vokal atau meraih caps dengan jumlah tertentu. Anda harus berani, membuat keputusan, seperti itu yang harus anda lakukan di pertemuan tim.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



