Juventus Berminat Boyong Jesus Navas
Editor Bolanet | 20 November 2015 22:20
Posisi Navas memang sedang dalam ancaman di skuad utama The Citizen. Kedatangan Raheem Sterling dan Kevin de Bruyne disebut akan membuat kesempatan pemain 29 tahun untuk tampil sebagai pemain inti di City berkurang. Hal tersebut semakin nyata jika David Silva sudah kembali dari perawatan cederanya.
Hal ini tentu tidak di inginkan oleh Navas. Ia berharap bisa tampil secara reguler demi bisa memperjuangkan posisinya di timnas Spanyol. Eks pemain Sevilla tersebut tentu tidak ingin kehilangan kans bermain di ajang Euro 2016 mendatang.
Situasi tersebut yang coba dimanfaatkan oleh Juventus. Penguasa Italia memberikan janji satu posisi inti kepada Navas pada susunan pemain mereka.
Dilansir oleh Estadio Deportivo, Juventus akan segera mulai melancarkan aksi transfer mereka segera mungkin demi mendapatkan jasa Navas pada bulan Januari mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








