Juventus dan Marchisio Bisa Berpisah Akhir Musim Ini
Ari Prayoga | 20 Februari 2018 06:45
Bola.net - - Kesetiaan Claudio Marchisio terhadap Juventus bisa jadi bakal menemui kata berakhir di penghujung musim ini usai sang gelandang dikabarkan serius berpikir ingin pergi dari Turin.
Sejak makin seringnya cedera yang ia alami, kesempatan bermain yang didapat Marchisio di skuat asuhan Massimilano Allegri pun makin terbatas, apalagi di musim ini dengan hadirnya gelandang anyar Blaise Matuidi.
Terbaru dalam laga Derby della Mole kontra Torino akhir pekan kemarin, Allegri lebih memilih memainkan Stefano Sturaro di lini tengah. Sedangkan Marchisio lagi-lagi sama sekali tak mendapatkan kesempatan turun.
Keputusan Allegri inilah yang diyakini membuat istri Marchisio, Roberta Sinopoli melontarkan kekecewaan dirinya lewat media sosial usai laga melawan Torino.
Dilansir La Gazzetta dello Sport, Marchisio kini diklaim makin mematangkan rencananya meninggalkan Bianconeri dan menerima tawaran dari klub Major League Soccer (MLS).
Marchisio sudah menimba ilmu sepakbola di akademi Juventus sejak masih berusia tujuh tahun. Kini di usia 32 tahun, pemilik 55 caps bersama timnas Italia ini sudah mempersembahkan berbagai gelar bagi Juve, termasuk enam scudetti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







