Juventus Kesulitan Runtuhkan Benteng Sassuolo
Editor Bolanet | 10 Maret 2015 10:37
Di babak pertama saja, Juventus hanya sanggup membukukan satu tembakan tepat sasaran dari delapan percobaan. Namun, upaya Carlos Tevez dari luar area penalti pada menit 33 masih bisa dimentahkan oleh Andrea Consigli di bawah mistar. Di Serie A musim ini, hanya sekali Juventus pernah lebih tumpul sepanjang paruh pertama sebuah laga (0 shot on target), yaitu ketika imbang 1-1 melawan AS Roma.
Sepanjang laga, Juventus menghasilkan 16 shots dan hanya empat yang tepat sasaran. Dari empat shots on target, Juventus beruntung salah satunya bersarang di gawang Sassuolo, yaitu ketika Pogba melepas tembakan dari luar kotak pada menit 82.
Setelah berusaha mati-matian, Juventus berhasil meruntuhkan pertahanan solid Sassuolo dan mengamankan poin maksimal. Kemenangan ini membuat sang juara bertahan unggul 11 angka atas Roma dengan 12 laga tersisa. [initial]
Klik Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





