Ke Juve, Neto Ucapkan Selamat Tinggal Pada Fiorentina
Editor Bolanet | 3 Juni 2015 22:51
Kontrak penjaga gawang asal Brasil itu bersama La Viola habis pada musim panas ini. Fiorentina sempat mencoba memintanya untuk meneken kontrak baru pada Januari kemarin, namun gagal. Neto pun dipastikan bakal hengkang dengan gratis di penghujung bulan Juni ini.
Jelang kepergiannya, Neto pun mengucapkan salam perpisahan pada Fiorentina.
Salah satu momen tersulit dalam hidup saya hadir saat ini. Momen untuk meninggalkan teman-teman dan orang-orang yang sangat berarti bagi saya dalam kurun waktu lima tahun terakhir. Saya menghabiskan waktu yang tak terlupakan dalam lima tahun terakhir di Florence, berkembang sebagai seorang pemain, namun di atas semua itu, sebagai seorang manusia.
Saya berterima kasih pada semua yang membuat mimpi ini menjadi nyata. Sungguh merupakan sebuah kehormatan bisa bekerja dan hidup bersama kalian. Terima kasih ACF Fiorentina. Terima kasih Florence. Tulis pemain 25 tahun itu dalam akun Instagram-nya.
Neto sendiri kerap dikait-kaitkan dengan Juve dalam beberapa bulan belakangan ini. Namun, ia juga disebut masuk dalam daftar pemain incaran . [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Eks Arsenal Ini Yakin Wenger Tak Akan Beli Striker Mahal
- Rafael Benitez Bicara Tentang Rumor De Gea dan Sterling
- Liverpool Siapkan 15 Juta Euro Untuk Gaet Winger Madrid
- Griezmann Bikin Chelsea dan Bayern Munchen Gigit Jari
- Mourinho: Chelsea Tak Tertarik Griezmann
- Pogba Tolak City demi Barca
- Datang ke Madrid, Perez Beri Benitez Cek Kosong
- Juventus Sudah Ajukan Tawaran Kepada Dante
- Tawaran Besar United Ditolak Madrid
- Lacazette Di Antara Madrid Atau Barca
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


