Klose Fit Tepat Waktu Untuk Hadapi Inter
Editor Bolanet | 24 April 2014 12:48
Klose sudah absen sejak mengalami cedera hamstring dalam kemenangan 3-2 atas Parma pada 30 Maret lalu. Kondisinya membaik, tapi Klose belum bisa tampil ketika Lazio bertandang ke markas di giornata 35 akhir pekan nanti (27/4). Giornata 36, dia baru bisa beraksi lagi.
Asal tidak ada kendala, Klose akan kembali bermain di tiga laga terakhir musim ini, terang dokter Roberto Bianchini seperti dilansir Football Italia.
Berarti, Klose bakal memperkuat Lazio dalam laga melawan Hellas Verona di Olimpico (06/5), menghadapi tuan rumah Inter (11/5) dan menjamu Bologna (19/5).
Itu kabar baik bagi Lazio, yang sedang mengincar satu slot di zona Eropa.
Klasemen (main, menang, seri, kalah, gol, kemasukan, poin)
Juventus 34 29 3 2 72 22 90
AS Roma 34 25 7 2 69 19 82
Napoli 34 20 8 6 64 36 68
Fiorentina 34 17 7 10 56 38 58
Internazionale 34 14 14 6 57 35 56
Parma 34 13 12 9 53 44 51
AC Milan 34 14 9 11 53 44 51
Torino 34 13 10 11 52 45 49
Hellas Verona 34 15 4 15 52 58 49
Lazio 34 13 10 11 47 47 49
Atalanta 34 14 4 16 39 46 46
Sampdoria 34 11 8 15 41 51 41
Udinese 34 11 6 17 36 47 39
Genoa 34 10 9 15 37 45 39
Cagliari 34 8 12 14 33 46 36
Chievo 34 8 6 20 30 50 30
Sassuolo 34 7 7 20 33 62 28
Bologna 34 5 13 16 27 52 28
Livorno 34 6 7 21 36 67 25
Catania 34 5 8 21 26 59 23. [initial]
Klik Juga:
- EDITORIAL: Sumpah Setia Serigala-serigala Roma Pada Rudi Garcia
- EDITORIAL: Bernardeschi, Pemuda Yang 'Sisihkan' Totti
- EDITORIAL: Chelsea Kuat, Dengan Costa Mereka Sempurna
- 5 Pilar Pertahanan Terkuat Serie A 2013/14
- Penembak Jitu 5 Liga Top Eropa 2013/14
- Komparasi Mesin Gol Semifinalis UCL 2013/14
- Final-final Liga Champions di Milenium Anyar
- Barisan Wasit Piala Dunia 2014
- Danielle Sharp, Fans Seksi Manchester United
- Catalina Otalvaro, si Seksi Pendukung Kolombia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








