Kuzmanovic Berani Remehkan Udinese
Editor Bolanet | 5 Desember 2014 20:41
Inter Milan kini tengah dinaungi atmosfir yang positif setelah Roberto Mancini datang menggantikan Walter Mazzarri. Datangnya Mancini pun membawa sejumlah perubahan dalam skuat Nerrazurri.
Para penggawa Inter pun kini kian percaya diri dalam melakoni setiap laga yang akan dihadapinya, walau sejak Mancini datang mereka sebenarnya belum pernah meraih kemenangan. Kuzmanovic mengatakan, timnya kini tengah berusaha untuk bisa meraup tiga poin, dan hal itu akan terealisasi dalam laga kontra Udinese.
Kami merindukan kemenangan. Sangat, sangat merindukannya. Maaf bagi Andrea Stramaccioni dan Dejan Stankovic, namun di hari Minggu nanti Udinese tak akan mampu melawan kami, serunya seperti dilansir Football Italia.
Stramaccioni adalah pelatih Zebrette, julukan Udinese. Sementara Stankovic bertindak sebagai asisten pelatih di klub tersebut. [initial]
Baca Juga:
- 'Klub Italia Tak Ada Yang Bisa Penuhi Bayaran Lavezzi'
- Sylvinho Sulit Tolak Tawaran Bekerja di Inter
- Ranocchia Percaya Mancini Akan Bangkitkan Inter Milan
- Keyakinan Zanetti Pada Mancini dan Inter
- Moratti: Ibra Klaim Inter Tak Akan Juara Tanpa Dirinya
- Duo Milan Saling Sikut Demi Okaka
- Moratti Akui Pernah Coba Bajak Totti
- Inter Tertarik Dengan Cerci Tapi Sulit Memboyongnya
- Mancini Yakin Perburuan Scudetto Cuma Milik Juve dan Roma
- Inter Resmi Ikat Erat Kovacic?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





