Leon Bailey Alternatif Sempurna Untuk Roma
Gia Yuda Pradana | 28 Juli 2018 18:53
Bola.net - - Belakangan ini, AS Roma dikaitkan dengan salah satu pemain sayap berusia muda dari Bundesliga. Pemain tersebut adalah Leon Bailey, winger 20 tahun Bayer Leverkusen asal Jamaika.
Bailey disebut-sebut sebagai alternatif sempurna untuk Roma setelah transfer Malcom 'dibajak' Barcelona.
Namun pihak Leverkusen langsung angkat bicara untuk coba meredam isu transfernya. Menurut direktur Leverkusen, Jonas Boldt, itu cuma karangan media.
Itu semua cuma rumor, tegas Boldt, seperti dikutip Calciomercato.com.
Kreatif dan Tajam

Bailey direkrut Leverkusen dari klub Genk (Belgia) pada Januari 2017 dengan nilai transfer total mencapai €20 juta. Usianya masih muda, tapi Bailey mampu menjadi salah satu pemain sayap hebat di kancah Bundesliga.
Dia bisa bermain di sisi kiri maupun kanan. Dribbling, crossing, kreativitas dan finishing adalah beberapa atribut utamanya.
Musim 2017/18 kemarin, Bailey mencetak sembilan gol dan mengukir enam assist dalam 30 penampilan di Bundesliga. Dia adalah salah satu kunci kesuksesan Leverkusen finis peringkat lima.
Pintu Tetap Terbuka

Pihak Leverkusen sepertinya tak mau kehilangan pemain muda yang potensial ini. Namun pintu tetap terbuka bagi Giallorossi.
Craig Butler mengatakan bahwa sejauh ini belum ada kontak apapun dengan pihak Roma. Namun ayah angkat sekaligus agen Bailey itu tak menutup peluangnya untuk pindah ke ibu kota Italia.
Kami belum dihubungi oleh Roma, tapi merupakan sebuah kehormatan jika bisa bermain untuk mereka, kata Butler. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




