Lippi Jadi Saksi Gol ke-300 dan Kesedihan Totti
Editor Bolanet | 22 September 2015 08:46
Namun, Lippi juga melihat ada kesedihan di balik selebrasinya.
Saya di Olimpico menyaksikan laga Roma dan Sassuolo. Saya menyaksikan Totti mencetak golnya yang ke-300. Anak-anaknya yang ada tribun juga ikut merayakannya, papar Lippi seperti dikutip Gazzetta World.
Namun, saya merasakan ada sedikit kesedihan dalam diri Francesco. Saya tak tahu kenapa, bisa jadi karena dia jarang dimainkan belakangan ini atau juga karena dia mulai menyadari bahwa dia sedang menuju akhir dari kariernya yang fantastis, imbuh Lippi.
Pada 27 September nanti, Totti akan menginjak usia 39. Kontraknya di Roma, satu-satunya klub yang dia perkuat sejak mengawali karier profesional, akan habis akhir musim ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kritik Brutal Stefano Pioli: VAR Itu Mendorong Pemain Jadi Suka Diving dan Akting
Liga Italia 20 Oktober 2025, 08:53 -
Pengakuan Langka Luka Modric: Rafael Leao Adalah Salah Satu Pemain Terbaik di Dunia!
Liga Italia 20 Oktober 2025, 08:17
LATEST UPDATE
-
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12 -
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04