Man of the Match AC Milan vs Udinese: Ante Rebic
Gia Yuda Pradana | 14 Agustus 2022 01:51
Bola.net - Juara bertahan AC Milan menundukkan sang tamu Udinese 4-2 pada pekan pertama Serie A 2022/2023, Sabtu 13 Agustus 2022. Ante Rebic berkontribusi besar buat Milan.
Sempat tertinggal oleh gol cepat Rodrigao Becao di menit 2, Milan membalas lewat penalti Theo Hernandez di menit 11. Milan kemudian berbalik unggul melalui gol Ante Rebic di menit 15. Keunggulan Milan lenyap setelah Udinese membalas lewat gol Adam masina di menit 45+3. Milan unggul lagi lewat gol Brahim Diaz menit 46. Rebic lalu mencetak gol keduanya di menit 68 untuk menegaskan kemenangan Milan.
Dua gol disumbangkan Rebic dalam laga ini. Dua gol Rebic itu menjadi salah satu faktor penentu kemenangan Milan. Dia pantas dijadikan Man of the Match.
Dua Gol Krusial

Selain Rebic, Davide Calabria dan Brahim Diaz sebenarnya juga tampil apik untuk Milan. Mereka sama-sama berjasa besar di laga ini.
Calabria menyumbang satu assist dan membuat timnya dihadiahi penalti, yang dituntaskan Theo Hernandez.
Sementara itu, Brahim Diaz menyumbang satu gol dan satu assist untuk gol kedua Rebic.
Namun, Rebic dengan dua gol krusialnya pantas mendapatkan pujian ekstra. Gol pertamanya membawa Milan berbalik memimpin setelah sempat kebobolan cepat. Gol keduanya mengakhiri perlawanan Udinese sekaligus menegaskan kemenangan Milan.
Klasemen Serie A
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Prediksi Salernitana vs AS Roma 15 Agustus 2022
- Fakta dan Statistik Pralaga Serie A 2022/2023 Pekan Ini
- Starting XI Terkuat AS Roma Racikan Mourinho: Depan dan Tengah Mengerikan, Lini Belakang?
- Fikayo Tomori Teken Perpanjangan Kontrak di AC Milan
- Juventus Resmikan Transfer Filip Kostic
- Hakim Ziyech Siap Potong Gaji agar Gabung AC Milan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



