Man of the Match Udinese vs AS Roma: Chris Smalling
Ari Prayoga | 31 Oktober 2019 07:07
Bola.net - Chris Smalling terpilih menjadi pemain terbaik alias man of the match dalam laga Serie A 2019-20 giornata ke-10 antara Udinese vs AS Roma, Kamis (31/10/2019) dini hari WIB.
Selain ikut menyumbang satu gol, Smalling juga berperan penting membawa timnya tak kebobolan sepanjang laga di Dacia Arena ini.
Selain Smalling, kemenangan Roma juga ditentukan oleh gol-gol Nicolo Zaniolo, Justin Kluivert, dan Aleksandar Kolarov. Kemenangan 4-0 di markas Udinese membuat Roma naik ke posisi keempat di tabel klasemen.
Performa Impresif Smalling
Smalling tampil impresif hampir sepanjang pertandingan. Bek pinjaman dari Manchester United itu mencatatkan akurasi umpan hingga 89 persen.
Tak hanya itu, Smalling juga menjadi pemain yang memenangi duel udara terbanyak dalam laga ini, yakni sebanyak enam kali.
Statistik mengesankan ini ditambah dengan sumbangan satu gol yang dicetak Smalling di awal babak kedua, memanfaatkan skema sepak pojok.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







