Mandzukic: Juventus Adalah Rumah Baru Saya
Editor Bolanet | 22 Juni 2015 07:17
Juventus membeli Mandzukic dari Atletico Madrid dengan harga 15 juta euro plus tiga juta sebagai bonus. Mandzukic didatangkan karena Juve sepertinya akan kehilangan Carlos Tevez dan Fernando Llorente.
Bergitu datang ke Turin, Mandzukic langsung menjalani wawancara singkat. Ia mengaku sangat senang bisa bergabung ke Juventus.
Saya merasa senang, kota ini menyenangkan dan saya sudah bermain dua atau tiga kali di sini. Saya berharap bisa bahagia di sini. Kepada fans, saya hanya bisa berjanji untuk melakukan yang terbaik. Saya akan bertarung untuk tim baru saya. Saya tahu Juventus memiliki suporter yang luar biasa, karena itulah saya senang. Juve adalah rumah baru saya, jangan khawatir, saya akan melakukan yang terbaik, tegas Mandzukic kepada website resmi Juve.
Sebelum Mandzukic, Juventus sebelumnya sudah berhasil mendapatkan Paulo Dybala dan Sami Khedira. Dybala dibeli dengan harga sekitar 40 juta euro sementara Khedira didapat dengan status free transfer. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04