Mantan Agen: Icardi Berubah Sejak Ada Wanda
Gia Yuda Pradana | 24 Februari 2019 06:01
Bola.net - - Mantan agen Mauro Icardi mengungkapkan bahwa striker Inter Milan itu berubah drastis sejak kehadiran Wanda Nara dalam kehidupannya. Dia tak terkejut dengan situasi buruk yang dihadapi Icardi di klubnya sekarang.
Sebelum leg pertama babak 32 besar Liga Europa melawan Rapid Vienna beberapa waktu lalu, Icardi dilengserkan dari posisinya sebagai kapten tim. Sejak itu, dia belum sekali pun bermain untuk Nerazzurri.
Banyak pihak menyalahkan Wanda, istri sekaligus agen Icardi, yang dianggap telah memanaskan tensi dengan klub dan rekan-rekan setimnya. Itu disebabkan oleh komentar-komentarnya, terutama tentang perpanjangan kontrak suaminya.
"Icardi berubah drastis sejak ada Wanda dalam kehidupannya," kata Abian Morano kepada surat kabar Sport, seperti dikutip Football Italia.
Scroll terus ke bawah.
Membahayakan Karier
"Sebelumnya, dia rendah hati, penuh konsentrasi, begitu ingin tumbuh dan berkembang," lanjut Morano. "Cara dia memandang kehidupan telah berubah, ke arah yang menurut saya salah."
"Sejujurnya, saya tak terkejut dengan apa yang terjadi sekarang. Sempat bekerja sebentar dengan istrinya, saya langsung merasakan adanya perubahan sikap. Dia terisolasi. Perubahan ini bisa membuat masa depannya sebagai olahragawan berada dalam bahaya."
"Dia pasti akan pergi dari Inter. Saya percaya, dengan servis yang tepat, Icardi adalah salah satu nomor 9 terbaik di luar sana, bahkan bisa bersaing untuk Sepatu Emas," pungkasnya.
Berita Video
Berita video vlog kali ini langsung dari Jerman bersama jurnalis Bola.net, Asad Arifin, yang menjalani petualangan dengan Bundesliga dan bertemu 3 legenda Bayern Munich.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06

