Marchisio Sebut Milan Penantang Utama Juve Raih Scudetto
Editor Bolanet | 3 Agustus 2015 16:51
Selama empat tahun terakhir, Bianconeri mendominasi atas tim lain di liga Italia. Tahun ini ini, Juventus kehilangan deretan pemain bintangnya, sebut saja Andrea Pirlo, Carlos Tevez, dan Arturo Vidal. Namun demikian, Marchisio tetap yakin Juventus tetap kuat.
Kami adalah sang juara di Italia dan kami harus membuktikan bahwa kami adalah tim besar. Mereka menjadikan kami favorit juara lagi tapi sangat sulit untuk mengulangi setelah empat kali berturut-turut. Untuk melanjutkan, kami butuh motivasi, tutur Marchisio seperti dikutip dari Football Italia.
Tim manakah yang paling mendekati kami? Saya tak dapat menyebutkan, tapi jika saya harus memilih, maka saya akan mengatakan Milan dengan semua sejarahnya. tambah pemain 29 tahun tersebut. [initial]
(foti/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











