Marotta Akui Kesalahan Transfer Juve
Editor Bolanet | 27 Oktober 2012 06:41
Memang benar ada kesalahan yaitu Jorge Martinez. Namun anda hanya bisa salah setelah melakukan pembelian. Selama dua tahun terakhir kita telah mengalami peremajaanJangan lupakan juga pemain yang sukses. Andrea Pirlo didapat dengan gratis. Paul Pogba dan Arturo Vidal adalah juga pembelian yang bagus. Vidal yang kita beli seharga 10 juta harganya telah meningkat tajam, ucap Marotta.
Sang direktur lalu menjelaskan bahwa klub juga telah menolak tawaran senilai 30 juta euro untuk Vidal. Alasannya sederhana saja; Juventus bukan klub yang selalu menjual pemain terbaiknya.
Mengenai kebijakan penjualan setengah kepemilikian pemain muda, Marotta menyebut itu semua demi perkembangan sang pemain. Setengah kepemilikan Sebastian Giovinco pernah dijual ke Parma senilai 4 juta euro. Juve harus menebusnya seharga 11 juta euro.
Selain itu, Marotta juga memberi penjelasan tentang tuduhan pembajakan Dimitar Berbatov yang dikeluarkan Fiorentina. Marotta mengakui memang sempat menghubungi sang pemain, tetapi Berba menegasakan bahwa dirinya tak berniat bergabung dengan La Viola. (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Cagliari vs Juventus: Dominan Tanpa Gol, Juve Tumbang 0-1
Liga Italia 18 Januari 2026, 04:52
-
Live Streaming Cagliari vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 17 Januari 2026, 19:45
-
Benarkah Juventus Membutuhkan Federico Chiesa?
Liga Italia 17 Januari 2026, 15:54
-
Update Transfer Federico Chiesa: Benarkah Juventus Mundur Teratur?
Liga Italia 17 Januari 2026, 15:40
-
Juventus Tahan Laju Wacana Memulangkan Federico Chiesa
Liga Italia 17 Januari 2026, 04:53
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06

