Mihajlovic: Torino Beri Hadiah Kemenangan ke Inter Milan
Editor Bolanet | 27 Oktober 2016 09:25
Torino memang memulai permainan dengan buruk pada pertandingan tersebut. Tertinggal lewat gol Mauro Icardi di babak pertama, Il Toro memang mampu menyamakan kedudukan melalui Andrea Belotti. Namun tuan rumah mampu memastikan kemenangan dua menit sebelum waktu normal selesai melalui gol kedua Icardi.
Usai pertandingan tersebut, mantan pelatih AC Milan tersebut mengecam penampilan anak asuhnya yang menurutnya sudah kalah sebelum bertanding.
Saya sama sekali tak puas dengan cara tim saya bermain malam ini. Di babak pertama kami lamban dan lambat. Kami menyiapkan pertandingan dengan satu cara, tapi saat bermain kami tak pernah memberikan tekanan pada Inter, ujarnya.
Itu bisa terjadi bahwa anda kalah dari Inter di San Siro, tapi kami kalah tanpa bermain. tu adalah kekalahan yang layak dan kami menghadiahi Inter kemenangan, sambungnya.
Kami masih di 50 persen, ini bukan Torino yang sebenarnya. Hari ini kami tak punya karakter. Itu adalah saat yang ideal untuk menghadapi Inter karena mereka dalam krisis, tapi kami tak berbuat apapun untuk membuat hidup Inter sulit, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








