Milan Gagal Menang, Gattuso Tak Salahkan Pemain
Dimas Ardi Prasetya | 4 Desember 2017 03:24
Bola.net - - Gennaro Gattuso menyatakan tak akan menyalahkan para penggawa AC Milan yang gagal mempertahankan keunggulannya saat lawan .
Milan gagal mempertahankan keunggulan dua golnya di pertandingan tersebut. Mereka sempat unggul melalui Giacomo Bonaventura, namun bisa disamakan oleh George Puscas.
Rossoneri kemudian bisa unggul kembali melalui Nikola Kalinic. Namun pada menit ke-95, gawang mereka dijebol oleh kiper lawan, Alberto Brignoli. Gol tersebut dicetaknya melalui sundulan setelah menerima umpan free kick dari sisi kanan pertahanan Milan.
Hasil imbang itu diakui sangat menyakitkan oleh Gattuso. Namun demikian, pelatih 39 tahun itu menolak untuk menyalahkan anak-anak asuhnya.
Kami kebobolan gol yang aneh dan begitulah keberuntungan kami saat ini, ujar Gattuso.
Hari ini, kami menjilat luka kami. Kami memiliki kewajiban untuk memperbaiki kondisi fisik dan mentalitas kami, tapi saya tidak dapat mencela mereka untuk apapun, tegasnya pada Sky Sport Italia.
Eks pelatih Primavera Milan itu menegaskan, Benevento juga bermain cukup baik. Namun ia mengaku dirinya akan berusaha membuat skuat Milan bisa tampil lebih baik lagi.
Kami harusnya bisa mengembangkan permainan kami jauh lebih baik saat melangkah maju dalam beberapa kesempatan. Benevento telah mengalami kekalahan dalam beberapa pertandingan terakhir mereka meski sebenarnya tak layak menerimanya. Mereka tim yang bersemangat dan kami tahu laga itu akan sulit, serunya.
Kami membayar mahal untuk kesalahan pertama dan kami terus melangkah ke depan. Kami harus menempuh perjalanan panjang dan banyak hal untuk diperbaiki, tegas Gattuso.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Leao Bersinar, Modric Tersenyum: Hubungan Baru yang Bikin AC Milan Makin Menakutkan
Liga Italia 20 Oktober 2025, 16:19 -
4 Gol, 4 Assist: Nico Paz Sedang Memasak di Serie A!
Liga Italia 20 Oktober 2025, 12:34 -
Allegri si 'Tukang Rem' Euforia
Liga Italia 20 Oktober 2025, 10:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04