Minggu Besok, Juventus Awali Pramusim dengan Laga Melawan Barcelona
Gia Yuda Pradana | 22 Juli 2023 13:36
Bola.net - Skuad Juventus sudah terbang ke Amerika Serikat untuk menjalani tur pramusim mereka. Di sana, anak-anak asuh Massimiliano Allegri akan mengikuti turnamen pramusim bertajuk Soccer Champions Tour 2023.
Di turnamen itu, Juventus dijadwalkan bertanding tiga kali. Tim-tim yang mereka hadapi adalah Barcelona, AC Milan, dan Real Madrid.
Laga pertama Juventus adalah melawan Barcelona. Laga itu akan digelar Minggu (23/7/2023) besok di Levi's Stadium, Santa Clara, California.
Jadwal Barcelona vs Juventus

Soccer Champions Tour 2023
Pertandingan: Barcelona vs Juventus
Tempat: Levi's Stadium, Santa Clara, California, Amerika Serikat
Hari, tanggal: Minggu, 23 Juli 2023
Jam: 09.30 WIB
Skuad Juventus
Jadwal Pramusim Juventus di Amerika Serikat

23 Juli 2023: Barcelona vs Juventus
28 Juli 2023: Juventus vs AC Milan
3 Agustus 2023: Juventus vs Real Madrid.
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Skuad Juventus Sudah Berangkat untuk Tur Pramusim di Amerika Serikat
- AC Milan dan Villarreal Sepakati Harga Transfer Samuel Chukwueze
- Update Bursa Transfer Resmi Serie A 2023/2024
- Jadwal Lengkap Pramusim Juventus 2023/2024
- Jadwal Lengkap Pramusim AC Milan 2023/2024
- Jadwal Lengkap Pramusim Inter Milan 2023/2024
- Inter Milan Menang 10-0 di Laga Pramusim Keduanya, Lautaro Martinez 4 Gol
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








