Montella: Caceres Bisa Jadi Solusi Untuk Milan
Serafin Unus Pasi | 4 Februari 2017 23:30
Bola.net - - Pelatih AC Milan, Vincenzo Montella mengaku antusias dengan prospek kehadiran Martin Caceres di timnya. Montella menilai kedatangan Caceres bisa memperkuat lini pertahanannya sekaligus menjadi solusi dari badai cedera yang menimpa lini pertahanannya.
Caceres sendiri saat ini berstatus sebagai free agent. Ia belum bergabung dengan klub manapun setelah Juventus memutuskan untuk tidak memperpanjang kontraknya pada musim panas kemarin.
Caceres sendiri santer dikabarkan akan bergabung dengan AC Milan. Ia bahkan saat ini sudah menjalani tes medis di kubu Rossonerri.
Montella sendiri percaya jika Caceres bergabung dengan timnya, maka ia akan menjadi tambahan yang sangat bagus untuk lini pertahanannya. Saya tidak tahu banyak mengenai proses negosiasi dengan Caceres. Namun saya tahu dia fit dan bisa menjadi bantuan yang bagus bagi kami beber Montella kepada Soccerway.
Saat ini [] Vangioni sudah semakin siap bermain. Dia punya kualitas menyerang yang baik. Dia belum bermain cukup lama, sehingga saya harus mempertimbangkannya dengan hati-hati. Namun saya juga punya opsi untuk memainkan Romagnoli sebagai bek kiri. tutup mantan pelatih Fiorentina tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
-
Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:39
-
Niclas Fullkrug: Gol Debut, Assist Mimpi, dan Pengakuan 100 Persen Bahagia di Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:29
-
Fullkrug Cuma Butuh 3 Menit untuk jadi Pahlawan Milan, Pujian Allegri pun Datang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:18
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









