Morata Terancam Lepas, Juventus Pastikan Akan Beli Berardi
Editor Bolanet | 27 Mei 2016 00:13
Yang pertama, Marotta akan berusaha sekuat tenaga untuk mempertahankan Alvaro Morata. Juve pun sudah menjadwalkan untuk bertemu pihak Madrid setelah Liga Champions.
Morata sudah berkembang menjadi sosok pemain juara. Kami akan melakukan semua yang kami bisa untuk mempertahankannya di sini. Klausul buyback Madrid seperti pedang Damocles. Kami akan bertemu mereka setelah final Liga Champions, terang Marotta kepada Sky Sports Italia.
Marotta menambahkan bahwa Juventus akan mengaktifkan klausul pembelian Domenico Berardi. Juve bahkan sudah mencapai kesepakatan verbal dengan Sassuolo.
Berardi adalah talenta luar biasa. Sudah ada kesepakatan verbal dengan Sassuolo. Juventus punya hal untuk menjadi pembeli pertama dan kami akan menuntaskan transfernya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Cagliari vs Juventus: Elia Caprile
Liga Italia 18 Januari 2026, 05:03
-
Hasil Cagliari vs Juventus: Dominan Tanpa Gol, Juve Tumbang 0-1
Liga Italia 18 Januari 2026, 04:52
-
Live Streaming Cagliari vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 17 Januari 2026, 19:45
-
Benarkah Juventus Membutuhkan Federico Chiesa?
Liga Italia 17 Januari 2026, 15:54
-
Update Transfer Federico Chiesa: Benarkah Juventus Mundur Teratur?
Liga Italia 17 Januari 2026, 15:40
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









