Moratti Sudah Tawar Tevez
Editor Bolanet | 16 Januari 2012 17:40
Presiden Inter Milan itu rupa-rupanya berniat mengabulkan permintaan Claudio Ranieri yang meminta dibelikan Tevez usai membawa Nerrazzuri memenangi Derby Della Madonninna melawan AC Milan semalam. Meski sebenarnya Inter sudah kebanyakan stok di lini depan dengan kehadiran Diego Forlan.
Tidak ada rahasia dalam sepak bola, kata Moratti pada Controcampo. Tawaran kami adalah 25 juta euro. Sekarang terserah City mereka mau menerima tawaran itu atau tidak.
Untuk saat ini kami memang terlihat seperti tidak membutuhkan Tevez, tapi sepak bila memberikan jawaban lain dari hari ke hari.
Pengusaha minyak itu juga yakin kali ini usahanya untuk mendapatkan Tevez sedikit berat karena banyak klub yang berminat dengan striker berusia 27 tahun itu. Termasuk di antaranya adalah PSG.
Namun, saya juga berpikir ada beberapa klub yang juga tertarik padanya. Ada beberapa klub dan juga Paris St Germain, lanjutnya.
Masih ada waktu sebelum bursa transfer ditutup. Kita akan melihat dan menunggunya, tandasnya. (espn/mxm)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Brann 7 November 2025
Liga Eropa UEFA 5 November 2025, 15:09
-
Login! Manchester United Siap Tikung Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 5 November 2025, 14:50
-
MU Berminat Jasa Endrick, Tapi Ditolak Real Madrid
Liga Inggris 5 November 2025, 14:40
-
Prediksi Rangers vs AS Roma 7 November 2025
Liga Eropa UEFA 5 November 2025, 14:28
-
Duel Panas CEO vs CEO Warnai HSS Series 6, Saksikan Hanya di Vidio
Olahraga Lain-Lain 5 November 2025, 14:17
-
Prediksi Sturm Graz vs Nottingham Forest 7 November 2025
Liga Eropa UEFA 5 November 2025, 14:13
-
Juventus Mulai Tampil Beda, Semua Berkat Luciano Spalletti!
Liga Champions 5 November 2025, 13:59
-
Gagal Kalahkan Sporting Lisbon, Gelandang Juventus ini Minta Maaf ke Juventini
Liga Champions 5 November 2025, 13:47
-
Prediksi Dinamo Zagreb vs Celta Vigo 7 November 2025
Liga Eropa UEFA 5 November 2025, 13:25
-
Andai Tak Ada Thibaut Courtois, Liverpool Bakal Berpesta ke Gawang Real Madrid
Liga Champions 5 November 2025, 13:13
-
Erick Thohir Sudah Dapatkan 5 Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia, Siapa Saja?
Tim Nasional 5 November 2025, 12:49
-
Nonton MotoGP Portugal 2025, Tayang Eksklusif di Vidio
Otomotif 5 November 2025, 12:46
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Berharap Bisa Curi Perhatian di Laga Liverpool vs Real Madrid
Editorial 4 November 2025, 13:20
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17




