Napoli Ajukan Tawaran Untuk Balzaretti
Editor Bolanet | 23 Juni 2012 03:30
Salah satu liga yang tengah sibuk adalah Serie A Italia. Klub-klub besar macam AC Milan dan dikabarkan tengah mengincar pemain yang sama yaitu Federico Balzaretti. Akan tetapi , klub pemilik Balzaretti, nampaknya tidak berniat untuk menjual pemain yang kini tengah membela timnas Italia di ajang Euro 2012.
Di sisi lain, presiden Rosanero, Maurizio Zamparini merasa terkesan dengan sikap pemilik . Aurelio De Laurentiis secara langsung menghubungi Zamparani melalui telepon guna membicarakan pembelian Balzaretti.
Balzaretti memiliki kontrak dengan kami, ungkap presiden Palermo itu. Satu-satunya klub yang sudah menanyakannya kepada saya adalah Napoli.
Hanya Aurelio De Laurentiis yang mengajukan penawaran. Dia seorang gentleman dan dia datang langsung kepada saya tanpa melibatkan agen.
Dia menelpon dan bertanya apakah ada kemungkinan bahwa saya akan menjual pemain tersebut kepada Napoli, tetapi saya mengatakan padanya bahwa Balzaretti akan tetap di sini.
Pemain berusia 30 tahun ini memiliki kontrak dengan Palermo hingga akhir musim depan. Nampaknya, pihak manajemen tengah membicarakan perpanjangan kontrak untuk tiga tahun mendatang. (foti/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
-
Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:39
-
Niclas Fullkrug: Gol Debut, Assist Mimpi, dan Pengakuan 100 Persen Bahagia di Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:29
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





