Napoli Belum Tertarik Lepas Ghoulam ke Arsenal
Editor Bolanet | 15 Juli 2015 13:23
Ghoulam bergabung ke Napoli pada musim panas tahun 2014 lalu. Berkat penampilannya yang cemerlang di Serie A, The Gunners berminat memboyong pemain berusia 24 tahun itu.
Selain Arsenal, Ghoulam juga menjadi incaran klub La Liga Atletico Madrid. Namun direktur olahraga Napoli Cristiano Giuntoli menegaskan bahwa Ghoulam akan tetap bertahan di San Paolo.
Ghoulam 100% akan tetap di Naples dan tidak akan pindah. Tawaran? Siapa yang mengajukan? Arsenal dan Atletico? Tentu saja ada klub yang tertarik kepada Faouzi, itu logis untuk pemain seperti dia, tapi tidak ada yang perlu ditambahkan lagi, ujar Giuntoli kepada Calcio Mercato.
Jika mendapat tawaran, kami akan menganalisa dan membicarakannya dengan pemain. Ghoulam adalah pemain penting dan akan menjadi salah satu elemen kunci untuk Napoli musim depan.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04