Napoli Pinjamkan Insigne ke Parma
Asad Arifin | 25 Juli 2017 17:05
Bola.net - - AC Parma akan mendapatkan tambahan amunisi untuk bermain di Serie B pada musim 2017/18. Hal ini terjadi menyusul tercapainya kesepakatan peminjaman pemain dari klub Serie A, .
Diumumkan pada hari Selasa (25/7) waktu setempat, Parma secara resmi telah mengumumkan bahwa mereka telah mendapatkan dua pemain dari Napoli dengan status pinjaman. Dua pemain tersebut akan membela Parma selama satu musim ke depan.
Dua pemain tersebut bernama Jacopo Dezi dan Roberto Insigne, yang tidak lain adalah saudara dari Lorenzo Insigne.
Parma Calcio 1913 mengkonfirmasi akuisisi dan pembelian sementara dengan kewajiban untuk akuisisi definitif dari pemain sepakbola Jacoco Dezi dari SSC Napoli, rilis Parma di laman resmi klub.
Parma juga mengumumkan akuisisi sementara dengan opsi pembelian pemain Roberto Insigne dari SSC Napoli, sambung Parma.
Bergabungnya dua pemain ini sangat penting bagi Parma. Pasalnya, mereka punya pengalaman yang matang bermain di Serie B. Musim lalu, Dezi bermain di Serie B bersama dengan Perugia dan ia menjadi pemain inti.
Sementara, Insigne yang masih berusia 23 tahun menjadi andalan Latina sejak bulan Januari 2017 hingga akhir musim.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







