Pagliuca: Handanovic Akan Pecahkan Rekor Saya
Editor Bolanet | 12 November 2014 02:01
Handanovic menuai decak kagum pekan lalu saat Inter Milan berhadapan dengan Chievo. Saat itu, ia berhasil menepis sepakan Luca Toni dari titik 12 pas. Kini, shot stopper asal Slovenia itu total sudah menghentikan 20 eksekusi dari titik putih.
Pagliuca pun merasa bahwa Handanovic bakal bisa memecahkan rekornya di Seria A.
Saya merasa yakin dia akan melampaui rekor saya. Dia masih muda dan jalannya masih panjang. Terlebih, catatannya sudah lebih superior ketimbang milik saya, ujarnya pada situs Gianluca Di Marzio.
Angka penyelamatan saya lebih banyak karena usia saya, namun dia akan segera melewati pencapaian saya. Lagi pula, rekor memang ada untuk dipecahkan dan Handanovic adalah kiper yang fantastis. Jadi, ketika hal itu terjadi nanti, merupakan suatu kehormatan rekor saya bisa dilewati, seru mantan kiper nomor satu Inter ini. [initial]
Baca Juga:
- Bek Jerman Ini Jadi Rebutan Arsenal dan Inter Milan
- Dijadikan Kambing Hitam Inter, Agen Vidic Geram
- Berkat Thohir, Persib Bakal Jajal Markas Latihan Inter Milan
- Thohir Bantah Beri Ultimatum Mazzarri
- Thohir: Ferrero Sudah Minta Maaf Pada Saya, Christillin Tidak
- Thohir: Italia Tidak Rasis
- Bahas Mazzarri, Thohir Temui Moratti
- Anti-Penalti Bernama Samir Handanovic
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







