Pelatih Hellas Verona Lontarkan Pujian Kepada Mazzarri
Editor Bolanet | 15 Maret 2014 01:15
Di bawah arahan Mazzarri, Nerazzurri saat ini berada di tempat kelima di klasemen Serie A. Sedangkan Verona menghuni posisi ketujuh
.
Mazzarri adalah kolega saya. Saya tidak mengatakan bahwa saya berteman dengan dia. Dia hanya pelatih yang sangat saya hormati. Sama seperti Francesco Guidolin, pelatih yang saya kagumi, ujar Mandorlini seperti dilansir Football Italia.
Selain itu Mandorlini memberikan komentarnya terhadap Inter yang sudah berganti pemilik. Ia merasa Inter hanya membutuhkan waktu saja untuk sukses.
Warna Nerazzurri tidak akan pernah berubah, siapa pun pemiliknya. Mereka masih membutuhkan waktu, tapi saya yakin mereka akan sukses.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kritik Brutal Stefano Pioli: VAR Itu Mendorong Pemain Jadi Suka Diving dan Akting
Liga Italia 20 Oktober 2025, 08:53 -
Pengakuan Langka Luka Modric: Rafael Leao Adalah Salah Satu Pemain Terbaik di Dunia!
Liga Italia 20 Oktober 2025, 08:17 -
Comeback Sempurna! 2 Gol Rafael Leao Bawa AC Milan Kudeta Puncak Klasemen Serie A
Liga Italia 20 Oktober 2025, 08:01 -
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 20 Oktober 2025, 05:59
LATEST UPDATE
-
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58 -
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04