Pesan Kesan Trezeguet Terhadap Coman dan Pogba
Editor Bolanet | 9 September 2014 12:41
Pogba dan Coman memiliki kesamaan dengan didatangkan gratis dari klub masing-masing saat masih berusia sangat muda. Pogba direkrut dari Manchester United saat masih berusia 19 tahun pada 2012 silam, sedangkan Coman datang dengan status free transfer dalam usia 18 tahun dari PSG musim ini.
Saya bertemu dengan Pogba awal tahun ini dalam laga Juve kontra Roma. Saya mengatakan kepadanya bahwa Juve adalah salah satu klub terpenting di dunia, saya menyarankannya untuk bertahan lebih lama di sana, ungkap Trezeguet seperti dilansir Tuttosport.
Saya juga sempat bertemu Coman dalam laga kontra Chievo musim ini. Dia sungguh mengagumkan dan telah menunjukkan bahwa jersey Juve bukan merupakan beban baginya.
Trezeguet adalah bomber haus gol yang membela Bianconeri pada periode 2000 sampai 2010. Ia total mengemas 171 gol dalam 318 laga bersama Juve di seluruh kompetisi.[initial]
Baca Juga
- Trezeguet Ingin Juve Korbankan Scudetto Demi Liga Champions
- AC Milan Masih Jadi Penyesalan Terbesar Trezeguet
- Falcao Buka Kemungkinan Gabung Juve di Masa Depan
- Gelandang Celtic Beri Nama 'Pirlo' Untuk Anaknya
- Coman: Juve Tak Melihat Berapa Usia Saya
- Savicevic Sebut Tiga Tim Ini Bisa Hambat Juve Raih Scudetto
- Gelandang Baru Inter Ternyata Seorang Juventini?
- Marotta Sebut Media Inggris Salah Paham Soal Vidal
- Tampil Super di Laga Debut, Wonderkid Juve Banjir Pujian
- Dijanjikan Seperti Pogba, Coman Setuju Gabung Juve
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
-
Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:39
-
Niclas Fullkrug: Gol Debut, Assist Mimpi, dan Pengakuan 100 Persen Bahagia di Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:29
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06

