Pirlo Berharap Conte Tetap Tangani Juventus
Editor Bolanet | 15 Mei 2014 23:16
Bianconeri sukses meraih scudetto ketiga kali beruntun di bawah tangan dingin pelatih berusia 44 tahun tersebut. Namun spekulasi yang berkembang menyebut Conte siap untuk memulai tantangan baru bersama klub lain di musim depan.
Pirlo pun sebenarnya tak ingin laga melawan akhir pekan ini menjadi laga perpisahan untuk Conte.
Dia sudah memberi kami tiga scudetto tiga kali beruntun. Saya berharap laga selanjutnya bukan laga terakhirnya, ujar Pirlo kepada Sky Sport News.
Di akhir musim dia lelah dan ingin pergi berlibur. Namun saya dan seluruh orang yang berkaitan dengan Juventus berharap tetap melanjutkan petualangan bersama dia, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dua Gol Leao Bikin Milan Melesat, Modric Punya Harapan Khusus untuk Sang Bintang
Liga Italia 20 Oktober 2025, 16:52 -
Leao Bersinar, Modric Tersenyum: Hubungan Baru yang Bikin AC Milan Makin Menakutkan
Liga Italia 20 Oktober 2025, 16:19 -
4 Gol, 4 Assist: Nico Paz Sedang Memasak di Serie A!
Liga Italia 20 Oktober 2025, 12:34
LATEST UPDATE
-
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04