Presiden Palermo: Dybala Adalah Messi Baru
Editor Bolanet | 21 April 2015 10:55
Pemain Argentina tersebut merupakan salah satu sensasi Serie A musim ini. Kehadirannya diinginkan oleh beberapa klub top Eropa seperti Juventus, Arsenal, dan Atletico Madrid. Zamparini pun lantas tak segan memberikan pujian setinggi langit pada anak buahnya itu.
Dybala adalah Messi baru, mengingat ia bukan seorang striker murni, tapi mampu bermain dengan bergerak ke seluruh sisi lapangan, tutur Zamparini menurut laporan AS.
Tidak mungkin anda bisa mengatasi kecepatannya. Agennya sudah mengatakan bahwa mereka hanya akan pindah dengan tawaran berjumlah besar. Setidaknya kami sudah mendapat empat penawaran, dua di antaranya dari Juventus dan Arsenal, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Dybala: Madrid & Barcelona Klub Terbaik Dunia
- Griezmann Anggap Madrid Bisa Atasi Cedera Modric
- Griezmann: Madrid Akan Beri Segalanya Demi Madridista
- Griezmann Sebut Atletico Siap Menderita di Kandang Madrid
- Pastore: PSG Bisa Balikkan Keadaan di Camp Nou
- Griezmann: Lawan Madrid di Bernabeu Seperti Final
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












