Preview: Juventus vs Siena, Haram Gagal Lagi
Editor Bolanet | 24 Februari 2013 13:00
Perbedaan posisi di klasemen memang menyiratkan perbedaan kualitas kedua tim musim ini. Namun bila tak waspada dan meremehkan, Juventus bisa bernasib sama seperti Inter Milan dan Lazio yang harus rela menelan pil pahit kekalahan.
Juventus bisa bernafas lega dengan kembalinya Claudio Marchisio dari akumulasi, dan juga Kwadwo Asamoah di sisi kiri usai memenuhi panggilan timnas Ghana di Piala Afrika. Namun pelatih Antonio Conte masih belum bisa memainkan Girgio Chiellini, Paolo De Ceglie, Simone Pepe hingga Nicklas Bendtner karena cedera.
Sementara itu Siena tengah berada dalam tren positif. Modal dua kemenangan dari dua tim kuat, Lazio dan Inter Milan jelas memompa semangat Innocent Emeghara dkk. Meski sulit, Siena berharap mampu memberikan kejutan seperti dua kemenangan dari tiga laga terakhirnya.
Perkiraan susunan pemain
: Buffon, Bonucci, Marrone, Caceres, Lichtsteiner, Vidal, Pirlo, Marchisio, Kwadwo Asamoah, Matri, Giovinco
: Pegolo, Texeira, Terlizzi, Felipe, Belmonte, Vergassola, Della Rocca, Rubin, Rosina, Sestu, Emeghara. (bola/gl/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
-
Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:39
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







