Prolog Conte Soal Juve dan Serie A Musim 2013-14
Editor Bolanet | 12 Juli 2013 06:00
Memperoleh kembali titel Scudetto adalah hal yang sulit dan mengulanginya untuk ketiga kalinya akan mewakili pencapaian bersejarah Juve, tutur Conte mengenai target musim depan.
Ia juga mengakui bahwa para pemain Bianconeri memiliki tujuan yang serupa. Conte yakin dengan komitmen, kerendahan hati dan keinginan untuk terus meningkatkan kualitas individu bakal memudahkan rencana tersebut.
Selain itu Conte sangat puas dengan aktivitas belanja Juve di bursa transfer musim panas ini. Kedatangan Carlos Tevez dan Fernando Llorente dinilai menjawab dahaga para suporter yang menginginkan striker kelas dunia.
Sejauh yang saya ketahui, peningkatan di sektor lini depan Juve membuat saya antusias. Kedatangan Tevez dan Llorente dengan total biaya sebesar €9 juta Euro mewakili pencapaian yang luar biasa.
Mengenai persaingan domestik, pelatih 43 tahun itu menilai Serie A mengalami kemajuan dan semakin kompetitif. Conte memberikan opininya mengenai kualitas AC Milan, , AS Roma, dan S.S. Lazio pada musim ini.
Napoli mendatangkan pelatih berkualitas, bagi saya Rafael Benitez termasuk pelatih underrated. Inter memiliki kualitas pemain dan pelatih yang mendekati sempurna. Sementara Milan dan Mario Balotelli hanya menelan sekali kekalahan di musim lalu saat melawan kami, mereka wajib diwaspadai.
Sedangkan Fiorentina, Lazio dan Roma juga patut diwaspadai -- ketiganya terus mengalami peningkatan di tiap tahun, pungkas Conte di situs resmi Juventus.[initial]
Juve Jual Giaccherini Untuk Beli Diamanti?
Juventus Desak Tevez Lakukan Diet
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










