Rahasia Sukses Juventus Menurut Dybala
Editor Bolanet | 21 Oktober 2016 10:10
Juventus sukses mendominasi Italia dalam lima musim terakhir dengan raihan lima scudetto beruntun. Dybala yang baru musim lalu bergabung, merasakan betul bagaimana etos kerja di klub barunya itu.
Rahasia dari kesuksesan kami adalah memiliki para pemain berpengalaman seperti Gianluigi Buffon, Giorgio Chiellini dan Leonardo Bonucci dan pemain kelas dunia lain. Mereka adalah para pemain berkelas di setiap posisi mereka di lapangan, ungkapnya.
Bukan itu saja, Dybala juga menuturkan bagaimana dirinya akhirnya memilih tetap memakai nomor 21 daripada berganti nomor 9 yang musim lalu dikenakan Alvaro Morata.
Saat saya tiba di Juventus, Pirlo pergi dan saya memutuskan untuk mengambil nomor 21 miliknya. Saya selalu memakai nomor 9, tapi itu milik Morata musim lalu. Nomor 21 membawa keberuntungan musim lalu, jadi saya memutuskan tetap memakainya, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dua Gol Leao Bikin Milan Melesat, Modric Punya Harapan Khusus untuk Sang Bintang
Liga Italia 20 Oktober 2025, 16:52 -
Leao Bersinar, Modric Tersenyum: Hubungan Baru yang Bikin AC Milan Makin Menakutkan
Liga Italia 20 Oktober 2025, 16:19 -
4 Gol, 4 Assist: Nico Paz Sedang Memasak di Serie A!
Liga Italia 20 Oktober 2025, 12:34
LATEST UPDATE
-
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12 -
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04