Ranieri: Real Madrid Jadi Tujuan Logis untuk Donnarumma
Ari Prayoga | 30 Juni 2017 20:52
Bola.net - - Pelatih gaek Claudio Ranieri menyatakan raksasa La Liga, Real Madrid menjadi tujuan yang masuk akal bagi penjaga gawang Gianluigi Donnarumma jika meninggalkan AC Milan.
Sebelumnya Donnarumma sudah menolaj opsi perpanjangan kontrak yang ditawarkan kubu Milan dan akan berstatus bebas tahun depan.
Meski sempat dikabarkan bersedia melakukan negosiasi, tapi sebagian besar tifosi Milan sudah terlanjur kecewa dengan sikap Donnarumma.
Ranieri pun menilai jika Donnarumma layak pindah ke Real Madrid karena mereka adalah klub yang memiliki ambisi tinggi di Eropa.
Jika Donnarumma pergi ke Real Madrid ia mungkin akan memenangi dua atau tiga Liga Champions dalam 10 tahun ke depan, benar? ujar Ranieri kepada La Gazzetta dello Sport.
Donnarumma baru saja selesai membela timnas Italia U-21 di ajang Euro U-21 di mana Azzurrini tersingkir di fase semifinal usai dikalahkan Spanyol 1-3.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 22:43
LATEST UPDATE
-
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59 -
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04